About Me

Aku ingin berbagi sedikit ilmu yang ku punya, karena aku tahu mungkin dari sebagaian orang susah sekali mendapatkan ilmu, ingin pintar tapi tidak ada buku yang bisa di baca. dengan adanya blog ini aku ingin berbagi pengetahuan yang selama ini aku dapatkan. Jika ada di antara kalian yang ingin ikut berpartisipasi, kalian bisa menyumbangkan ilmu yang kalian miliki dalam bentuk tulisan, biarpun sederhana dan kecil tapi sangat bermanfaat bagi kami!! .....read more

Tuesday, May 8, 2012

jepang bab 3


Kata Sifat
Bagian ini berisi list kosakata kata sifat bahasa Jepang. Kata sifat dalam Bahasa Jepang terbagi menjadi 2, yaitu kata sifat i dan kata sifat na. Kata sifat i adalah kata sifat yang berakhiran i, sedangkan kata sifat na adalah kata sifat yang tidak berakhiran i.
Kata Sifat i (Bagian pertama)

Romaji
Kana
Kanji
Bagus
Ii / Yoi
いい/よい
良い
Baik Hati
Yasashii
やさしい
優しい
Baru
Atarashii
あたらしい
新しい
Berat
Omoi
おもい
重い
Bahaya
Abunai
あぶない
危ない
Besar
Ookii
おおきい
大きい
Cepat
Hayai
はやい
早い
Dekat
Chikai
ちかい
近い
Dingin
Samui
さむい
寒い
Enak
Oishii
おいしい
美味しい
Jauh
Tooi
とおい
遠い
Jelek
Warui
わるい
悪い
Kecil
Chiisai
ちいさい
小さい
Kuat
Tsuyoi
つよい
強い
Lambat
Osoi
おそい
遅い
Lemah
Yowai
よわい
弱い
Luas
Hiroi
ひろい
広い
Menarik
Omoshiroi
おもしろい
面白い
Muda
Wakai
わかい
若い
Murah
Yasui
やすい
安い
Panas
Atsui
あつい
暑い
Panjang
Nagai
ながい
長い
Pendek
Mijikai
みじかい
短い
Ringan
Karui
かるい
軽い
Sempit
Semai
せまい
狭い
Senang
Ureshii
うれしい
嬉しい
Sibuk
Isogashii
いそがしい
忙しい
Sulit
Muzukashii
むずかしい
難しい
Tinggi / Mahal
Takai
たかい
高い
Latihan Kosakata (Kata sifat i)


Carilah lawan kata dari kata yang digarisbawahi...
Watashi no kaban wa ookii desu.
わたしのかばんはおおきいです。
Tas saya besar.
A. Karui
Nihongo wa muzukashii desu.
にほんごはむずかしいです。
Bahasa Jepang sulit.
B. Samui
Nihon ryoori wa oishii desu.
にほんりょうりはおいしいです。
Masakan jepang enak.
C. Mijikai
Kono eiga wa omoshiroi desu.
このえいがはおもしろいです。
Film ini menarik.
D. Furui
Atarashii kuruma ga hoshii desu.
あたらしいくるまがほしいです。
Saya ingin mobil baru.
E. Chiisai
Watashi no heya wa hiroi desu.
わたしのへやはひろいです。
Kamar saya luas.
F. Warui
Jakaruta wa atsui desu.
ジャカルタはあついです。
Jakarta panas.
G. Osoi
Kono kaban wa omoi desu.
このかばんはおもいです。
Tas ini berat.
H. Yowai
Kono kamera wa takai desu.
このカメラはたかいです。
Kemera ini mahal.
I. Yasashii
Ano hito wa tsuyoi desu.
あのひとはつよいです。
Orang itu kuat.
J. Tsumaranai
Kyoo wa tenki ga ii desu.
きょうはてんきがいいです。
Hari ini cuacanya bagus.
K. Yasui
Kotoshi no natsu wa nagai desu.
ことしのなつはながいです。
Musim panas tahun ini
panjang/lama
L. Mazui
Shinkansen wa hayai desu.
しんかんせんははやいです。
Kereta shinkansen cepat.
M. Semai

Kata Sifat na

Romaji
Kana
Kanji
Aman
Anzen na
あんぜんな
安全な
Benci
Kirai na
きらいな
嫌いな
Bodoh
Heta na
へたな
下手な
Cantik
Kirei na
きれいな

Pintar
Joozu na
じょうずな
上手な
Praktis
Benri na
べんりな
便利な
Ramah
Shinsetsu na
しんせつな
親切な
Ramai
Nigiyaka na
にぎやかな
賑やかな
Sakit
Byooki na
びょうきな
病気な
Sehat
Genki na
げんきな
元気な
Sepi
Shizuka na
しずかな
静かな
Tidak praktis
Fuben na
ふべんな
不便な
Tidak sibuk
Hima na
ひまな
暇な
 
Latihan Kosakata (Kata sifat na)


Carilah lawan kata dari kata yang digarisbawahi...
Kyoo wa isogashii desu.
きょうはいそがしいいです。
Hari ini sibuk
A. Kirai 
Otoosan wa genki desu.
おとうさんはげんきです。
Ayah sehat
B. Shizuka
Tino san wa nihongo ga joozu desu.
ティノさんはにほんごがじょうずです。
Tino bahasa Jepangnya
pintar
 
C. Fuben
Kono tokoro wa totemo
nigiyaka desu.
このところはとてもにぎやじゃです。  
Tempat ini sangat ramai
D. Hima
Watashi wa nihongo ga suki desu.
わたしはにほんごがすきです。
Saya suka bahasa Jepang
E. Byooki
Koko wa abunai desu.
ここはあぶないです。
Di sini berbahaya
F. Heta
Kore wa benri na doogu desu.
これはべんりなどうぐです。
Ini alat yang praktis
G. Anzen

No comments:

Post a Comment

jika ada yang kurang silahkan memberi komentar?????

Total Pageviews

Kata kunci

Belajar,Rumus Matematika,Bahasa inggris,Bahasa Thailand, Bahasa jepang,Tips&Trik,Sains